redpassion_large

Anggota Komisi I Minta Aparat TNI Pahami Tugas dan Fungsinya

Penggunaan personel prajurit TNI di luar tugasnya seperti merazia kendaraan atau truk yang mengangkut beras dan gabah sangat disesalkan. Tindakan itu dinilai melanggar UU TNI. "Tindakan itu ngawur dan jelas melanggar UU TNI. Dalam melaksanakan…

redpassion_large

Profesionalisme TNI Dipertanyakan

TNI sudah tidak bertindak sesuai koridornya. Segala macam pekerjaan dilokani penjaga keamanan NKRI itu mulai dari penyuluh petani, penjaga stasiun kereta api, sampai penjaga gudang pupuk BUMN. Bahkan, Sabtu kemarin (30/4), prajurit TNI dari Kodim…

redpassion_large

Penangkapan Pekerja Tiongkok di Halim Harus Disikapi Tegas

Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat, Charles Honoris, mendesak pemerintah bertindak tegas atas kasus tertangkapnya lima warga Tiongkok yang sedang mengerjakan proyek di sekitar Pangkalan TNI Angkatan Udara (AU) di Kawasan Halim Perdanakusuma, Jakarta, Selasa,…

redpassion_large

Komisi I: TNI AU Belum Setuju Lahannya di Halim Dipakai Proyek KA Cepat

Anggota Komisi I DPR RI Charles Honoris mengaku terkejut adanya peristiwa pengamanan tujuh orang pekerja proyek kereta cepat di tepi jalan tol ruas Halim, Jakarta Timur, Selasa (26/4/2016), oleh Tim Patroli TNI Angkatan Udara. Menurut…

redpassion_large

RUU Kamnas Dinilai Tak Perlu jika UU yang Ada Diimplementasikan

Anggota Komisi I DPR RI Charles Honoris mengatakan bahwa Rancangan Undang-Undang Keamanan Nasional (Kamnas) jangan dianggap sebagai "obat" dalam menyelesaikan segala persoalan di bidang ketahanan dan keamanan. Sebab, Charles memandang bahwa sebagian besar materi yang…

Video CH